PENGERTIAN ZAT-ZAT BERGIZI

PENGERTIAN ZAT-ZAT BERGIZI

Kesehatan tubuh sangat erat sekali hubungannya dengan makanan yang dimakan, kita ketahui setiap makanan mempunyai nilai
gizi yang berbeda-beda diantaranya, adanya bernilai gizi tinggi, ada pula yang bernilai gizi rendah, itu semua tergantung dari  zat-zat gizi yang dikandungnya di dalam makanan tersebut.

Zat-zat gizi adalah :
Zat-zat yang terdapat dalam makanan yang berguna atau berfungsi sebagai sumber tenaga,

Manfaat Sumber tenaga bagi tubuh adalah :
* Untuk penunjang pertumbuhan dan meregenerasi sel-sel tubuh yang rusak.
* Untuk kekebalan tubuh atau melindungi diri dari serangan-serangan penyakit.
*  Untuk membantu memperlancar kinerja organ dalam tubuh.

Ada enam macam zat-zat gizi yang terkandung dalam makanan yaitu :
* Karbohidrat
* Protein atau zat putih telur
* Lemak
* Vitamin-vitamin
* Garam atau mineral
* Air

Baca Juga :


Itu lah beberapa pengertian dari zat-zat bergizi yang  telah saya rangkum di posting kali ini, dan semoga bermanfaat, sekian dan salam Media Edukatif.

AdSense

0 Response to "PENGERTIAN ZAT-ZAT BERGIZI"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel